Berita

HDTC 2022 Dukung Bisnis Transportasi Aman dan Selamat

16 / 06 / 2022- in Berita

PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) menggelar Hino Customer Driver Contest (HDTC) 2022. Mengusung tema “Semakin Unggul Pengemudinya, Semakin Aman dan Selamat Transportasinya, Semakin Untung Bisnisnya”. Acara ini digelar dengan tujuan utama untuk memberikan penghargaan dan meningkatkan motivasi, kemampuan dan pengetahuan para instruktur pengemudi dalam memberikan pelatihan kepada pengemudi truk Hino.

Memaknai Kejahatan Overload dan Over Dimensi

16 / 06 / 2022- in Berita

Kejahatan artinya suatu perbuatan yang melanggar hukum atau undang undang. Overload dan over dimensi adalah suatu pebuatan yang melanggar hukum. Oleh karena itu, kedua perbuatan tersebut didiskualisasi sebagai lejahatan. Pada overload berakibat merusak jalan dan membahayakan keselamatan jiwa. Sedangan, over dimensi berakibat sama, hanya saja over dimensi belm tentu over load. Serupa tapi tak sama. Ibarat angka adalah 11 dan 12.

Pengemudi yang Aman dan Selamat, Bisnis Transportasi Lancar

15 / 06 / 2022- in Berita

PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) menggelar Seminar Nasional dengan tema “Dampak positif pengemudi yang andal terhadap operasional dan keuntungan perusahaan“. Seminar menghadirkan narasumber dari Kementrian Perhubungan, Korlantas Polri, Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) dan Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP).

Fatalitas Kecelakaan Sangat Dipengaruhi Kecepatan Kendaraan Bermotor

14 / 06 / 2022- in Berita

Lembaga Swadaya Masyarakat Road Safety Association (RSA) Indonesia akan menggelar acara terkait aturan Batas Kecepatan 30 KMpj. Acara yang diselenggarakan melalui Focus Group Discussion (FGD) pada Rabu 22 Juni 2022. FGD ini bertujuan Menindaklanjuti Permenhub No. 111 Tahun 2015 Terkait Wilayah Dengan Batas Kecepatan 30 KMpj.

Keberadaan Terminal Barang Internasional di PLBN Entikong

13 / 06 / 2022- in Berita

Pembangunan Terminal Barang Internasional (TBI) di PLBN Entikong memakan biaya Rp 140, 49 miliar selama 3 tahun APBN. Telah diresmikan tahun 2019. Terhadang pandemik covid 19 terhenti operasinya dan sekarang akan mulai beroperasi kembali.

Raker dengan Komisi V DPR RI, Menteri Basuki Fokuskan 5 Program Kementerian

12 / 06 / 2022- in Berita

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan fokus pada lima prioritas utama pada program kerja tahun anggaran (TA) 2023 mendatang dalam rangka mempercepat penyelesaian pembangunan infrastruktur serta mempercepat pemulihan ekonomi pasca pandemi Covid-19. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono pada Rapat Kerja (Raker) dengan Komisi V DPR RI membahas Pendahuluan RKA K/L dan RKP TA 2023 di Jakarta, Kamis (9/6).

Presiden Resmikan Pelabuhan Penyeberangan di Wakatobi

11 / 06 / 2022- in Berita

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan tiga pelabuhan penyeberangan dan satu unit kapal penyeberangan untuk memperlancar konektivitas antarpulau di Wakatobi. Acara diselanggarakan di Dermaga Rakyat Wanci, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara, Kamis (09/06).

Dengan Manajemen Risiko, Perusahaan Lebih Fleksibel dan Terkontrol

10 / 06 / 2022- in Berita

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono menyebutkan perang Rusia dan Ukraina memberikan dampak yang signifikan di perdagangan global. Rusia dan Ukraina memiliki peran strategis sebagai eksportir terbesar untuk beberapa komoditas. Rusia dengan minyak mentah, batu bara, dan gandum, sementara Ukraina dengan seed oil, jagung dan gandum.

Capaian Kinerja Jalan Tol Tahun 2022, Waktu Tempuh Kendaraan Menjadi Satu Jam Per 100 Km.

09 / 06 / 2022- in Berita

Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR terus berupaya mendorong percepatan penyelesaian pembangunan konektivitas Jalan Tol yang terbangun di beberapa wilayah di Indonesia. Infrastruktur Jalan Tol juga memiliki peran penting salah satu pondasi bangsa Indonesia sebagai aksesibilitas pendukung pendistribusian barang dan jasa, sekaligus membantu Indonesia dalam rangka pemulihan ekonomi nasional.

Upaya Menhub Mengatasi Keterbatasan Anggaran Pembangunan Infrastruktur Transportasi Tahun 2023

08 / 06 / 2022- in Berita

Ketua Komisi V DPR RI Lasarus meminta Kementerian Perhubungan menyesuaikan pagu indikatif 2023 dengan prioritas pembangunan nasional. Komisi V dapat memahami pemanfaatan dan alokasi pagu indikatif tahun 2023 yang dialokasikan kepada Kemenhub.

Jalur Logistik Indonesia Terkendala Akibat Perang Rusia-Ukraina, Ini Bisa Menjadi Solusinya

07 / 06 / 2022- in Berita

Perang Rusia-Ukraina berdampak kepada Indonesia mulai dari BBM, kenaikan harga bahan makanan hingga hilangnya potensi ekspor. Produsen makanan mengeluhkan harga bahan makanan yang naik, tak hanya itu petani di pelosok daerah terancam merufi karena harga pupuk melambung tinggi.

Transportasi Hijau di Indonesia, Mungkinkah?

06 / 06 / 2022- in Berita

Sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi dan jumlah populasi di perkotaan, maka pesatnya pertumbuhan kendaraan bermotor tidak dapat dihindari, khususnya di daerah perkotaan. Di lain pihak, belum tersedianya sistem transportasi umum dan fasilitas transportasi tidak bermotor yang layak dan atraktif bagi masyarakat.

Berbagi Ilmu Konstruksi Jalur Perkeretaapian Modern di Indonesia

03 / 06 / 2022- in Berita

Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kemeneterian Perhubungan mengadakan Webinar dengan judul Transfer of Knowledge (TOK) Design Development of Tunnel Bridge and Elevated Railways pada Selasa (31/5).

Dorong Akselerasi Kendaraan Listrik, Kemenperin Kembangkan Swap Battery

02 / 06 / 2022- in Berita

Kementerian Perindustrian mengakselerasi pengembangan ekosistem kendaraan listrik di tanah air. “Kami berupaya mempercepat pengembangan ekosistem kendaraan listrik yang terintegrasi dari hulu sampai hilir, sehingga menjadi pemain penting dalam global supply chain, termasuk upaya memproduksi kendaraan dengan emisi karbon rendah dan ramah lingkungan,” jelas Direktur Jenderal Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi, dan Elektronika (ILMATE) Kemenperin, Taufiek Bawazier pada Selasa (31/5).

Dengan Transformasi Digital Mempercepat Akselerasi Eco Industrial Parks

02 / 06 / 2022- in Berita

Pada Road to G20 Event Indonesia 2022 yang diselenggarakan Kementerian Perindustrian (Kemenperin) dan United Nations Industrial Development Organization (UNIDO)serta disponsori oleh Switzerland Economic Cooperation (SECO) dan dilakukan secara hybrid di Hannover dan Jakarta, Selasa (31/5).

IIMS Surabaya 2022 Hadir Kembali, Tawarkan Segudang Promo dan Program Spesial selama Pameran

01 / 06 / 2022- in Berita

Dyandra Promosindo menggelar kembali Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2022 melalui salah satu rangkaian dari IIMS Series, yaitu IIMS Surabaya yang digelar pada 1-5 Juni 2022 di Grand City Convex Surabaya.